Riau, Penerimaan CPNS Dibuka Pekan Kedua Oktober
Friday, October 2, 2009
3
comments
Bagi warga Riau yang berkeinginan mengikuti tes CPNS tentu bertanya-tanya kapankah penerimaan CPNS 2009 wilayah Riau akan dibuka? perlu diketahui lambatnya Informasi Penerimaan CPNS 2009 di Riau salah satu penyebabnya adalah terkendalanya persiapan administrasi di masing-masing kabupaten/kota. Begitupun terkait formasi CPNS sampai sekarang masih belum jelas jumlah dan formasinya dengan alasan proses administrasi yang belum selesai terbukti di postingan saya sebelumnya dengan judul informasi lowongan CPNS 2009 wilayah Riau saya mendapatkan informasi jumlah CPNS yang dibutuhkan sebanyak 7.795 orang ternyata informasi CPNS lain mengatakan jumlah CPNS yang dibutuhkan cuma 7.293 orang.
Menurut Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kota Pekanbaru penerimaan CPNS dibuka pekan kedua bulan Oktober atau informasi penerimaan CPNS Riau ini dibuka sekitar tanggal 7-14 Oktober 2009, termasuk formasi sekaligus jurusan yang diperlukan juga diumumkan pada pekan kedua tersebut, untuk pengumuman kelulusan penerimaan CPNS dibidang administrasi akan diberitahukan sekitar minggu ketiga bulan Oktober atau berkisar tanggal 14-28 Oktober 2009 sedangkan pelaksanaan test CPNS Riau akan dilaksankan pada minggu pertama bulan November.
Menurut Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kota Pekanbaru penerimaan CPNS dibuka pekan kedua bulan Oktober atau informasi penerimaan CPNS Riau ini dibuka sekitar tanggal 7-14 Oktober 2009, termasuk formasi sekaligus jurusan yang diperlukan juga diumumkan pada pekan kedua tersebut, untuk pengumuman kelulusan penerimaan CPNS dibidang administrasi akan diberitahukan sekitar minggu ketiga bulan Oktober atau berkisar tanggal 14-28 Oktober 2009 sedangkan pelaksanaan test CPNS Riau akan dilaksankan pada minggu pertama bulan November.
3 comments:
walah kirain si bamz udah ancang - ancang jadi calo CPNS nie :D
engga daftar bamz?
Hayoo..hayoo, sapa yg mw jd PNS di Riau?
Monggo mendaftar :)
Mantep sob info'x...
Thanks Infonya ya bro
Post a Comment